Ketoprak adalah penganan yang banyak dijumpai dipinggir jalan saat menjelang sore dan malam. Ketoprak sendiri merupakan makanan asli Indonesia yang merupakan varian dari karedok, lotek atau lontong pecel dengan bumbu utama saus kacang. Resep ketoprak sendiri tidak ada yang seragam, semua tergantung selera dan mana yang pas saja di lidah
Bahan utamanya yang simple, yaitu Bihun, Tahu goreng, Mentimun, dan Tauge yg sudah direbus, dan lontong dicampur dengan bumbu yang terdiri dari : Bawang Putih, Saus Kacang, Kecap, ditambah kerupuk membuat jenis makanan yang satu ini disukai oleh anak-anak sampai orang dewasa. Terlebih lagi harganya yang relatif murah.
Bahan utamanya yang simple, yaitu Bihun, Tahu goreng, Mentimun, dan Tauge yg sudah direbus, dan lontong dicampur dengan bumbu yang terdiri dari : Bawang Putih, Saus Kacang, Kecap, ditambah kerupuk membuat jenis makanan yang satu ini disukai oleh anak-anak sampai orang dewasa. Terlebih lagi harganya yang relatif murah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar